Gunung Semeru Erupsi, Warga Berlarian Panik

Gunung Semeru di wilayah Kabupaten Lumajang, erupsi. Warga sekitar Gunung Semeru berlarian panik berusaha menghindari gumpalan awan tersebut.

"Iya, kejadiannya 30 menit lalu (sekitar pukul 15.00 WIB), nanti detailnya saya kabari," kata Bupati Lumajang Thoriqul Haq saat dihubungi detikcom, Sabtu (4/12/2021).

Dia menambahkan kondisi ini sama saat tahun 2020 lalu.

"Kondisinya sama saat tahun 2020 lalu." tambahnya. [detik.com]

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan bawah postingan